Silakan tunggu 5 detik...

Menganalisis peristiwa penting di dalam negeri yang berkaitan dengan proklamasi – Pendidikan


a). pelaksanaan BPUPKI. Pada tanggal 1 maret 1945 diumumkan pembentukan badan penyelidikan usaha-usaha persiapan kemerdekaan indonesia (BPUPKI) atau dalam bahasa jepangnya Dokuritsu junbi cosakai. maksud dan tujuan dibentuknya BPUPKI ialah untuk mempelajari dan menyelidiki hal-hal penting berkaitan dengan segala sesuatu yang menyangkut pembentukan negara indonesia merdeka. 1. Sidang BPUPKI I (29 mei-juni 1945). sidang ini merumuskan UUD yang dimulai dengan membahas dasar negara indonesia merdeka.Berkitut rumusan dasar negara indonesia merdeka berdasarkan piagamjakarta sbb: a). ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat islam bagi pemeluk-pemeluknya. b). dasar kemanuasiaan yang adil dan beradab. c). persatuan indonesia. d). kerakyataan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan. e).serta dengan mewujudkan suatu keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia. 2. Siang BPUPK II (10-17 juli 1945). Sidang BPUPKI ini membahas rencana undang-undang dasar, termasuk pembukaan atau pembentuknya oleh panitia perancangan UUD yang diketuai oleh Ir.soekarno, pada sidang tanggal 14 juli 1945. b).Rapat pemuda digedung bakteiologi. Informasi tentang menyerahnya jepang kepada sekutu sudah diketahui oleh pemuda idnonesia sehingga mereka menuntut agar soekarno dan moh hatta segera memproklamasikan kemerdekaan indonesia. Baca Selengkapnya