Semakin lama, dunia ini akan semakin berkembang dan maju dikarenakan manusia menciptakan hal-hal yang baru sehingga dapat mempermudah dalam menjalani suatu hal. Seperti zaman sekarang ini, dimana kita merasakan kemajuan ini, contohnya kalian dapat mendapatkan informasi dengan mudah hanya dengan mengakses internet. Tapi, perlu kalian ketahui dalam mengakses internet kalian terdapat jaringan yang bersangkutan.
Admin tidak menjelaskan sejarah jaringan karena membosankan akan tetapi admin akan membahas tentang jaringan terbarukan yang akan diluncurkan pada tahun 2020 yaitu mengenal jaringan 5G. Kita tidak tahu apa sih pengaruhnya bagi kehidupan kita didunia ini. Mari kita bahas….
BACA JUGA: Daftar Hp Jaringan 5G yang akan terbit pada tahun 2020
Menurut Wikipedia 5G atau Fifth Generation merupakan sebuah istilah untuk menyebutkan fase berikutnya dari standar telekomunikasi seluler diatas jaringan 4G.
Jaringan 5G dibuat dikarenakan jaringan 4G tidak lagi memenuhi dan untuk itu para regulator dunia Bersama-sama mengkaji penerapan teknologi 5G karena jaringan 5G ini memiliki kecepatan 10 sampai 100 kali lipat dari jaringan 4G.
Untuk indonesia sendiri mungkin terbilang baru memasuki tahap teknologi 4G sehingga untuk masuk ke teknologi 5G akan terlihat sangat jauh, Meskipun demikian tidak dapat diprediksi bahwa penerapan teknologi 5G akan datang baik indonesia siap maupun tidak.
Jaringan 5G sendiri akan menggunakan jaringan CDMA(Code division multiple access) , BDMA, dan Gelombang Milimiter.
Sementara untuk kelebihan yang ini masih dalam bentuk perencanaan yang akan diwujudkan oleh para pelaku telekomunikasi dunia.
• kecepatan Data rates yang tinggi 10 sampai 100 kali lipat dibandingkan jaringan 4G (1-10 Gbps);.
• Memiliki latensi dibawah 1 ms;
• Biaya dan energi yang efisien (cost & energy efficiency);
• 1000x kapasitas saat ini;
• Cakupan yang luas dengan menggunakan jaringan heterogen;
• Konektivitas yang stabil.
Semua hal pasti memiliki kelebihan dan kekurangan, begitu juga dengan jaringan 5g yang memiliki kekurangan.
Nah, mungkin hanya itu yang bisa admin sampaikan dan jika kalian masih ada rasa penasaran dengan mengenal jaringan 5G ini, kalian bisa komen dan nanti kami arahkan sesuai sumber terpercaya.
Akhir-akhir ini Samsung Galaxy A55 5G baru-baru muncuk akan tetapi belum banyak yang tahu bagaimana… Baca selengkapnya
Hero Meta Solo Rank Season 32 Pastinya kalian semua sudah mengetahui bahwa kalau setiap bulan… Baca selengkapnya
Halo gan selamat datang di website ILMU ZAMAN MODERN pada kesempatan kali ini admin akan… Baca selengkapnya
ASUS Zenbook DUO (UX8406) hadir dengan desain dan fitur revolusioner untuk memaksimalkan produktivitas melalui teknologi… Baca selengkapnya
Seperti yang kita ketahui saat ini bahwa investasi adalah salah satu cara untuk mendapatkan pendapatan… Baca selengkapnya
Hai guys selamat datang di website Ilmu Zaman Modern pada kesempatan kali ini admin akan… Baca selengkapnya
This website uses cookies.