Kategori: Tips dan Trik

KARAKTERISTIK NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDNESIA

Indonesia sejak kelahirannya pada tanggal 17 agustus 1945 telah memiliki tekad bahwa negara ini akan eksis di dunia internasional dalam bentuk negara kesatuan.

Kesepakatan ini tercermin dalam rapat-rapat badan penyidik usaha-usaha persiapan kemerdekaan indonesia (BPUPKI) dan panitia persiapan kemerdekaan indonesia (PPKI) dalam menyusun konstitusi atau UUD yang tertinggi dalam negara.

Pembentukan negara kesatuan bertujuan untuk menyatukan seluruh wilayah Nusantara agar menjadi negara yang besar an kukuh dengan kekusaan negara yang bersifat sentralistik.

Wujud negara kesatuan Republik indonesia semakin kukuh setelah dilakukan perubahan dalam UUD NRI tahun 1945. UUD NRI tahun 1945 secara nyata mengandung semangat agar indonesia ini bersatu.

Karakteristik negara kesatuan indonesia dapat dipandang dari segi kewilayahan.

Pasal 25A UUD NRI tahun 1945 menentukan bahwa NRI adalah sebuah negara kepulauan yang berciri nusantara dengan wilayah-wilayah yang batas-batas dan hak-haknya ditetapkan oleh undang-undang.

Istilah nusantara dalam ketentuan tersebut dipergunakan untuk menggambarkan kesatuan wilayah perairan dan gugusan pulau-pulau indonesia yang terletak diantara samudra pasifik dan samudra indonesia serta diantara benua asia dan benua australia.

Kesatuan wilayah tersebut juga mencakup (1) kesatuan polotik, (2) kesatuan hukum, (3) kesatuan sosial budaya, (4) kesatuan ekonomi serta, (5) kesatuan pertahanan dan keamanan. Dengan demikian, meskipun wilayah indonesia terdiri atas ribuan pulau,tetap semuanya terkait dalam satu kesatuan negara yaitu negara kesatuan Republik Indonesia.

Deni

Lihat Komen

  • Nusantara berasal dari kata Nuswantoro yakni suatu negara yang terdiri dari pulau-pulau
    nama Nusantara telah menggema sejak jaman sejarah kerajaan majapahit. bahkan sebelum kerajaan majapahit.

    dan semboyan majapahitlah yang dijadikan sebagai semboyan negara kita saat ini. yakni Bhinneka Tunggal Ika.
    sayang-nya semboyan itu baru setengah kalimat dari semboyan majapahit waktu itu. yakni Bhinneka tunggal ika, tanhana dharma mangrwa. ( berbeda-beda tetapi tetap satu yakni kerajaan majapahit dan tiada kebenaran yang hakiki kecuali kebenaran Tuhan.
    Sangat keren yak semboyan nenek moyang kita?

    salam sehat dan sukses

Bagikan
Dikirim Oleh
Deni

Recent Posts

Rahasia Tersembunyi Samsung Galaxy A55: Ungkap Fitur-fitur Menarik yang Harus Kamu Ketahui!

Akhir-akhir ini Samsung Galaxy A55 5G baru-baru muncuk akan tetapi belum banyak yang tahu bagaimana… Baca selengkapnya

8 Hero Meta Solo Rank Season 32 Mobile Legend 2024

Hero Meta Solo Rank Season 32 Pastinya kalian semua sudah mengetahui bahwa kalau setiap bulan… Baca selengkapnya

Tips Push Rank Mobile Legends di Awal Season 32

Halo gan selamat datang di website ILMU ZAMAN MODERN pada kesempatan kali ini admin akan… Baca selengkapnya

ASUS Zenbook DUO, Laptop Dual-Screen OLED Terbaik di Dunia

ASUS Zenbook DUO (UX8406) hadir dengan desain dan fitur revolusioner untuk memaksimalkan produktivitas melalui teknologi… Baca selengkapnya

Apakah Investasi Itu Penting?

Seperti yang kita ketahui saat ini bahwa investasi adalah salah satu cara untuk mendapatkan pendapatan… Baca selengkapnya

Game Seru Bareng Teman Jika Tidak Ada Internet

Hai guys selamat datang di website Ilmu Zaman Modern pada kesempatan kali ini admin akan… Baca selengkapnya

This website uses cookies.